Dalam membuat artikel blog untuk diposting terkadang kita membutuhkan tampilan combo Box untuk pilihan sesuai kategori yang diinginkan adapun caranya adalah sangat mudah seperti berikut ini :
Contoh Tampilan Combobox sederhana
Pilihan Combobox silahkan Klik 👇 :
Copy dan paste saja script dibawah ini pada halaman postingan blog anda pada mode HTML yang sedang anda buat :
<select onchange="javascript:window.open(this.options[this.selectedIndex].value);" style="width: 30%;">
<option value="#">Pilih</option>
<option value="#">Pilihan 1</option>
<option value="#">Pilihan 2</option>
<option value="#">Pilihan 3</option>
<option value="#">Pilihan 4</option>
<option value="#">Pilihan 5</option>
</select>
<br />
Keterangan :
Pada tanda # silahkan isi link url terkait yang akan dituju, sedangkan nilai 30% adalah lebar yang bisa kita atur sesuai selera, tulisan Pilihan 1, sampai dengan pilihan 5 ganti sesuai keinginan, dan jika ingin lebih banyak pilihan atau kategory yang kita buat silahkan tambah dengan misal pilihan 6 sampai dengan yang diinginkan.
Selesai.